Shinhwa Shin Hyesung masih memilikinya, kemampuan untuk menjual seluruh tiket dalam konsernya yang akan datang.
Pada tanggal 9 November jam 8 malam, tiket untuk konser ‘2012-2013 Shin Hyesung Concert-The Year’s Journey’ telah dibuka melalui Interpark dan Yes24.
Hanya dalam waktu 20 menit, seluruh 8000 tiket untuk konser pada tanggal 30 dan 31 Desember langsung terjual habis.