j.y park

All posts tagged j.y park

(News) Park Jin Young Menyemangati Karis Solo Jo Kwon dan Wooyong

Published 27/06/2012 by kimtae

Penyanyi dan produser Park Jin Young baru2 mendukung Jo Kwon 2AM  dan  Woo Young 2PM.

Pada tanggal 27 Juni Park mentweet “Kalian berdua mungkin gugup tampil di panggung sebagai diri sendiri. Tapi jangan khawatir tentang hasilnya, pikirkan bagaimana ini akan membuat kalianlebih baik. Yang paling penting adalah seberapa banyak kalian dapat belajar dari ini. Semoga berhasil. “

Park menulis catatan untuk Jo Kwon dan Woo Young, yang akan kembali tampil sebagai penyanyi solo. Kedua bintang ini akan merilis album mereka sekitar waktu yang sama.

Jo Kwon merilis album solo pertamanya  I’m Da One pada tanggal 25 Juni. Woo Young juga akan merilis sebuah video teaser untuk album solo pertamanya, yang akan dirilis pada tanggal 8 Juli. Kedua pria ini menarik banyak perhatian dengan menunjukkan sisi yang berbeda dari kepribadian mereka.

Park juga akan menunjukkan sisi yang berbeda dari kepribadiannya sebagai aktor film dengan tampil di film A Millionaire on the Run, yang akan dirilis pada bulan Juli.

 

Source: Starnews

credit : en.korea

indo trans : kimtae@Yeppopo

(News) J.Y Park Akan Membuat Project Lagu Baru Bersama 2PM Dan Miss A

Published 26/06/2012 by kimtae

Park Jin Young akan merilis sebuah lagu baru bersama 2PM dan miss A

Penyanyi dan produser Park Jin Young akan merilis sebuah project  lagu baru pada bulan Juli dengan artis2 dari JYP Entertainment.

Pada tanggal 26 Juni Park  menghadiri upacara penandatanganan kerjasama dengan mereka internasional  Reebok di Seoul dan mengatakan bahwa ia akan segera merilis lagu baru .

Park mengatakan, “Penyanyi2  dari JYP dan saya akan merilis lagu dan MV dengan gaya yang sama sekali baru sebagai project pertama untuk Reebok.”

Lagu dan MV akan menjadi bagian dari Kampanye Klasik, yang dilakukan oleh Park dan Reebok. Park mengatakan bahwa ia bergabung dengan project bersama Nickhun dan Woo Young 2PM serta  Suzy Miss A. Lagu mereka akan dirilis pada bulan Juli. Baca selengkapnya →

(News) J.Y Park Menemukan Tipe Gadis Idealnya

Published 23/06/2012 by kimtae

Penyanyi, produser, dan aktor J.Y. Park telah menemukan gadis idealnya.

Pada tanggal 22 Juni J.Y. Park memposting  foto “gadis impian” danmentweet , “Selagi lewat , saya melihat tipe ideal saya dan memutuskan untuk mengambil foto dirinya. Tapi tentu saja, sekarang penting untuk bertemu seseorang yang bisa berkomunikasi dengan baik , bukan hanya melihat  penampilan. “

Dia kemudian mentweet dalam bahasa Inggris:

Met my ideal dream girl face on the street and took a picture. But great conversation is much more important for me : ) twitter.com/followjyp/stat…

— JY Park (@followjyp) June 22, 2012

Bukannya  berbagi foto seorang wanita asli , J.Y. Park malah  mengungkapkan foto dari gambar dari gadis tradisional Jepang.

Followers meninggalkan komentar seperti, “Itu membuat saya takut,” “Saya pikir saya sekarang tahu seperti apa gaya yang disukai JYP ,” “Saya harap Anda menemukannya dalam kehidupan nyata secepatnya ,” “Kalian terlihat baik bersama2,” dan banyak lagi.

Source: J.Y. Park’s Twitter

credit : alkpop

indo trans : kimtae@Yeppopo

[INFO] Gaon Chart merilis chart rankings dari 29 April – 5 May

Published 11/05/2012 by askarein

< Gaon Chart National Digital Singles Ranking >

1. Taetiseo – “Twinkle”

2. SISTAR – “Alone”

3. J.Y. Park – “You’re the One”

4. Ivy – “Torn Heart”

5. IU – “Peach” Baca selengkapnya →