
Kenapa kau mulai berakting?
Untuk menunjukkan diriku lebih sering ke hadapan publik.
Apakah kau memiliki persiapan spesial untuk akting?
Pertama, aku mengikuti kelas akting, tapi hal itu tidak banyak membantuku. (Tertawa). Karena wajahku terlihat unik dan suaraku juga tidak biasa, kurasa aktingku akan terlihat aneh jika aku belajar dan berakting dengan standar yang ditetapkan orang lain. Jadi, kupikir akan lebih baik jika aku berakting dengan gayaku sendiri.
Oh! Sepertinya ada peningkatan yang signifikan.
Ketika kau mempelajari bahasa asing, kau harus memikirkan bahasa itu dalam kepalamu. Tapi jika kau memikirkan sesuatu dalam bahasa Korea dan mengatakannya dalam bahasa asing, maka akan sulit. Kedua sama seperti itu.
Baca selengkapnya →