Arsip

All posts for the day November 17th, 2012

[Interview] ‘Running Man’ adalah Variety Show Pertama Kim Jong Kook yang Sebenarnya

Published 17/11/2012 by _kadzuki_

Tiga tahun sudah berlalu semenjak Kim Jong Kook tampil sebagai penyanyi, dan dalam rentang waktu tersebut ia tampil di salah satu variety show sebagai pria terbesar dan terjahat dalam SBS ‘Running Man’.

Lalu, apakah arti acara ini bagi penyanyi tersebut?

Dalam interviewnya baru-baru ini bersama enews, Kim Jong Kook mengangkat topik tersebut.

Baca selengkapnya →

Iklan

[News] Shinhwa, JYJ, Super Junior, B.A.P, dan Artis Lainnya Terus Memberikan Dukungan pada Para Sooneung-Takers

Published 17/11/2012 by _kadzuki_

Inilah harinya.

Pada tanggal 8 November, sekitar 660.000 pelajar memulai tes sooneung (tes kemampuan akademik sekolah tinggi) yang panjang dan melelahkan yang sedikit-banyak akan mempengaruhi masa depan para pelajar tersebut.

Ingin memberikan dukungan, para selebritis telah mengirim ucapan penyemangat dan harapan mereka.

Baca selengkapnya →