[News] Tampilnya G-Dragon di ‘Yoo Hee Yeol’s Sketchbook’ Mencetak Rekor Baru dalam Permintaan Tiket

Published 10/10/2012 by kikawaiii

Sebagaimana yang diberitakan sebelumnya, G-Dragon Big Bang akan tampil di KBS 2TV ‘Yoo Hee Yeol’s Sketchbook’ dan hal itu membuat fans berlomba2 mendapatkan tiket syuting. Persaingan dalam mendapatkan tiket itu dilaporkan menjadi persaingan terketat yang pernah dialami ‘Sketchbook’.

Tampaknya mereka yang berhasil mendapat tiket dapat menyaksikan sisi2 G-Dragon yang lebih lembut karena dia berecana menampilkan berbagai sisi yang belum pernah ditunjukkan sebelumnya.

Satu performance yang ditampilkan berupa kolaborasi antara dirinya dan Minzy 2NE1. Keduanya membawakan “Missing You“, sebuah lagu yang sebenarnya menampilkan Kim Yoona dari Jaurim sebagai vokalis. Tapi Minzy berhasil memberikan sentuhan segar pada lagu itu melalui vokalnya.

G-Dragon juga menampilkan versi lain dari “Crayon“, dengan diiringi suara band, sebagai panggung tambahan untuk “One of A Kind“, serta lagu hitnya, “This Love“.

Syuting ‘Sketchbook’ dilakukan pada malam tanggal 9 Oktober. Kursi2 penonton dibagi secara acak melalui undian, dan kabarnya peluang meraih satu tiket adalah 75:1, membuat rekor baru dalam jumlah permintaan tiket untuk acara ini.

Episode ‘Sketchbook’ akan ditayangkan pada 19 Oktober.

credit : allkpop

indo trans : kikawaiii @yeppopo

TAKE OUT OR RESHARE WITH FULL CREDITS!

Iklan

25 comments on “[News] Tampilnya G-Dragon di ‘Yoo Hee Yeol’s Sketchbook’ Mencetak Rekor Baru dalam Permintaan Tiket

  • kkyyaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa tgl 20 kan airing’a hohohohohohohohohhooo indahnyaaaaaaaaaaaaa mana Mingki ikut colabs juga mamtapppsssssssssss d’tunggu secara t’akhir s’mamang muncul d’sketchbook pas bareng promo Taeyang Oppa kan I need a girl kkkyyyaaaaaaaaaaaaaaaa EXCITED !!!!!!!!

  • Aih aih !! Akang.. Dmanapun drimu brada.. Slalu mnarik keuntungan yah..
    Aduh.. Kira2 ntar Ada videonya GD feat Minzy nggak yah ? Karakter suara Minzy pas untung nyanyi lgi ini…

  • this love ditampilin lagiii..
    salah satu lagu yg bikin daku nge-pens sama big bang sejak pertama kali release *meski kesan pertama: ngapain this love di-cover jadiin versi korea? -> tapi malah suka*

  • Tinggalkan Balasan

    Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

    Logo WordPress.com

    You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

    Foto Facebook

    You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

    Connecting to %s

    %d blogger menyukai ini: