(News) CEO CUBE Entertainment Mengisyaratkan Comeback B2ST!

Published 17/05/2012 by yeppopo

Beberapa tweet dari CEO CUBE Entertainment Hong Seong Sung membuat kegusaran pada B2UTY dengan mengisyaratkan comeback B2ST.

Pada 16 Mei, seorang B2UTY dengan account twitter (@s2ice7) tweeted ke Hong Seong Sung: “CEO… T T akankah B2ST oppas kami membuat sebuah comeback setelah G.NA unni? >_<

Hong Seong Sung pun merespon dan tweeted, kalian semua B2UTYs, kami sedang merencanakan membuat comeback yang paling besar yang pernah diketahui.” Lalu menambahkan, “War and Peace… mereka akan membuat kembalinya mereka.

Tampaknya kembalinya B2ST akan segera terjadi dan mungkin bertitle “War and Peace”.

Hayo.. B2UTY siap2 yaps  ^^

Source: Hong Seong Sung’s Twitter

Credit: Allkpop

Indo Trans: Yeppopo

Iklan

13 comments on “(News) CEO CUBE Entertainment Mengisyaratkan Comeback B2ST!

  • Omaigatttt!!!
    Uda Harap Harap Cemas nihhh, oppa!!!
    Cepetan comeback dong!!
    Siang malam malah mikirin Beast terus!!
    Gak kebayang konsepnya ntarr aa!!

  • Tinggalkan Balasan

    Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

    Logo WordPress.com

    You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

    Foto Facebook

    You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

    Connecting to %s

    %d blogger menyukai ini: