(UPDATED) Benarkah Kesalahpahaman Terjadi Antara Super Junior dan Hangeng?

Published 22/03/2011 by yeppopo

Mungkin ini berita paling hangat dikalangan  ELF karena mereka dikejutkan oleh tweet dari leader Super Junior Leeteuk dimana ia menulis yang artinya seperti dibawah ini: 

@special1004: Pintu akan selalu terbuka kapanpun Posisi akan selalu dibiarkan kosong Kuharap hanya kebenaran yang dikatakan Tangan kami tak pernah melepaskan Aku tak ingin kebohongan yang menyakitkan lagi Kami adalah Super Junior!! Bagaimanapun juga kuharap kau bahagia (http://twitter.com/special1004/status/49769805020020736)
(eng trans @pastakyu ㅡ SJ-WORLD.NET / Indo Trans. StalkingHero@hallyucafe)

—★

Fans merasakan bahwa hal ini  “KEMUNGKINAN” ada hubungannya dengan sebuah artikel dari media Korea yang mentranslatenya dari Media China yang meng-interview Hangeng, media itu mengatakan bahwa Hangeng tak tahu mengenai luka Heechul (AN/ luka ketika heechul terkena lemparan fans di wajahnya) dan ia menjawab pertanyaan reporter ‘Aku tidak tahu, aku akan mencoba menghubungi mereka untuk bertanya kabar mereka… tapi.. mereka sepertinya menghindari teleponku” (source. http://www.tweetdeck.com/twitter/mirohui/~xTFgV).

—★

Atau artikel dari Newsen (via allkpop) yang mengatakan,

Baru-baru ini Hangeng melakukan press conference di Hongkong untuk mempromosikan film terbarunya “Daemusaeng”. Selama interview, seorang reporter bertanya “Sebelumnya baru-baru ini, seorang member Super Junior terbentur dan terluka oleh botol air saat penampilan di Shanghai. Apakah kau mendengar mengenai hal ini?”

Hangeng menjawab “Aku tidak tahu, Aku harus menelepon dan memastikan bahwa ia baik-baik saja” Bagaimanapun juga, ia dengan cepat menambahkan” Sebenarnya, aku mencoba beberapa kali untuk melakukan kontak.. tapi mereka tidak mengindahkan teleponku,” mengejutkan publik dengan jawaban kontroversial darinya.

(full article. http://www.allkpop.com/2011/03/leeteuk-tweets-in-reply-to-hangengs-comments-about-super-junior)

—★

Namun situs fans Internasional Hangeng http://Geng-Bao.net mengklarifikasi mengenai artikel Korea tersebut melalui twitter.

Hanya ingin mengklarifikasi apa yang dikatakan oleh Geng ketika ia ditanya (Baru-baru ini, seorang member Super Junior terluka oleh sesuatu di Shanghai) “Aku tidak tahu dan aku akan menelepon untuk bertanya. Sebenarnya hal itu terjadi padaku tapi aku berhasil menghindarinya.”

Please ignore all purposely false mistranslations going around. Source: http://bit.ly/fAHpxV Translated by huiwen @ geng-bao.net
(source. http://www.tweetdeck.com/twitter/geng_bao/~9O7Ma)

—★

Sekali lagi terima kasih geng-bao.net yang mengklarifikasi kembali melalui twitter.

Untuk membuktikan lebih lanjut mengenai kesalahan terjemahan dari artikel Korea. Ini adalah video dan transcript yang merupakan bagian dari interview. Video: http://bit.ly/eoTlr5 Transcript: 00:52 Sebelumnya baru-baru ini, seorang member Super Junior
00:54 ketika menghadiri sebuah event  (concert) di Shanghai
00:56 terbentur oleh sesuatu yang dilemparkan ke atas panggung
00:57 Sebenarnya ia telah mengalami hal seperti itu sebelumnya
01:00 Terakhir kali
01:01 Aku juga mengalami benda-benda yang dilemparkan ke atas panggung
01:03 Tapi untungnya, itu tidak mengenaiku
01:05 tapi sekarang, hal itu bukan masalah lagi
01:07 (Jadi maukah kau menghubunginya untuk bertanya bagaimana ia kemudian?)
01:12 Aku pasti akan menelepon dan bertanya
01:14 Mengapa ia begitu tidak hati-hati,
01:16 Membiarkannya (terlempar oleh sesuatu) oleh orang lain  (Translated by huiwensg & abcdehs @ geng-bao.net)/ Indo Trans. StalkingHero@hallyucafe

http://www.tweetdeck.com/twitter/geng_bao/~lqaHf

 

 

StalkingHero’s Note: Tidak ada dan Belum ada klarifikasi mengenai hal ini. Source mengenai artikel Korea ini pun masih buram. Diluar dari benar atau tidaknya tweet Leeteuk ditujukkan bagi Hangeng, JIKA benar media Korea menulis seperti itu, maka mereka melakukan kesalahan translation yang ‘benar-benar’ dapat menyebabkan kesalahpahaman. Dan pelajaran bagi para pengguna twitter atau siapapun untuk tidak melahap sebuah informasi tanpa melihat/ mencari terlebih dahulu sumber berita.

 

Seluruh source diambil dari link yang terdapat dalam artikel di atas.
Indo Trans & Re-Written. StalkingHero@hallyucafe.wordpress.com
Do Not Take Out Without Permission

Iklan

27 comments on “(UPDATED) Benarkah Kesalahpahaman Terjadi Antara Super Junior dan Hangeng?

  • makasih infonya, q yakin klpun ada mslh dg member geng oppa ga kan ngeluhin mslh pribadinya dg member ke publik

    love hankyung oppa
    love teukie oppa
    always love suju en elf
    piace (V)

    • forum intl yg mana? Sjworld sudah menjelaskan melalui twitter. Atau jika kamu klik trans leeteuk paling atas, itu ada penjelasan dari gaia founder sjworld, pastakyu@twitter.
      Mudah2an info nya bisa membantu. Tnx ^^

  • koko Haaan, gw selalu cinta pd mu, karena kau lah cinta pertama Q, yg menarik perhatian Q utk mengenal dan menyukai SJ..

    utk siapapun pihak yg berada di luar sana, JGN MEMPERKERUH KEADAAN..!! biarlah ini antara koko Han nd abang Ituk+SJ oppareul z.. Newsen/translator babo/SMe ga usah ikut2 deh mendingan.. ~.~

  • Harusnya tuh media mengkonfirmasi kesalahannya.. Jangan diem aja.. Kalo emang salah, ya di benerin dong..
    Kan gak enak kalo jadi ada salah paham gini.. Lagian, kalo mau translete, sumbernya harus terpercaya.. Kirim wartawan yang emang bahasanya bagus.. Jadi gak ada kejadian kae gini..
    Gimanapun juga, apa pun yang terjadi, elf tetap menganggap hangeng bagian dari suju.. Suju tetep 13..

  • thx udah di klarifksi unn^^
    apapun yg terjadi kami tetp mencntai SUJU oppa:)
    klu bgn spa yg msti brtanggung jwb?
    Love U Teeuk oppa:*
    Love U Han oppa:*
    Suju & ELF akan setia menantimu:))

    *ni potoooo bkn mewek-_-*

  • Ku rasa Twitter Lee Teuk bukan untuk Hangeng, tapi untuk media yg membuat mereka konflik. Diteliti-teliti lagi, Lee Teuk percaya kalau Hangeng gak mungkin ngomong seperti yg ditranslate media Korea.
    Media kadang2 emank kejam 😦
    *just my opinion sih*
    Bagaimana pun juga Leader qt kan orang yang baik hati, begitu juga Hangeng 🙂

  • Terkadang sesuatu yg mmg istimewa itu byk yg nyoba ngancurin
    y salah 1x SuJu ini
    g bs dipungkiri SuJu mmg ++
    jd mdh2n Hankyung_SuJu_ELF m SM bs brfikir lbh tenang n jernih ngadapin smua mslh.

  • aku gak ngerti .. -_-
    tapi apa bener Han oppa punya prob ama SuJu?
    aiissshhhhh, gak ngertiiiiiiiiiii .. ><
    udahlah, klo punya prob damai aja oppa .. T_T
    ELF pgen liat kalian 13 lagi …..

  • Tinggalkan Balasan

    Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

    Logo WordPress.com

    You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

    Gambar Twitter

    You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

    Foto Facebook

    You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

    Connecting to %s

    %d blogger menyukai ini: