Buat VIPs, kalian pastinya tau siapa Shaun Evaristo. Yups.. dia adalah seorang koreografer yang untuk kesekian kalinya bekerja sama dengan YG Entertainment, salah satunya dibalik Taeyang “Wedding Dress” & “I Need a Girl.”
Baru2 ini dia tweeted tentang kemungkinan keterlibatannya dalam comeback Big Bang yang paling di antisipasi bulan ini.
Di tweet pertama, dancer ini menggoda dengan pertanyaan, “VIP’s! tebak, kemana saya pergi :)…haha.”
Dia lalu melanjutkan tweet lainnya, Baca selengkapnya →